Hotel Unik Dari Tumpukan Sampah
Unik memang dikala orang merasa tidak nyaman dengan keberadaan sampah, justru sampahlah yang ditawarkan sebagai nilai jual dari hotel yang berada tepat di jantung kota Roma Italia ini. Hotel yang diberi nama Save The Beach ini dibuat dengan ber ton ton sampah yang berhasil dikumpulkan dari sepanjang pantai setempat.Adalah seorang artis jerman Ha Schult berada dibelakang pembangunan hotel sampah
Posting Komentar
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.